Kamis, 25 November 2010

celetukan malam

"Halah!! sudahlah... Tiada teman dalam kesendirian malam ini juga tak apa, mungkin tuhan pun sudah jenggah dengan semua alur kesedihan yang selalu kamu umbar, biar sajalah yang sendiri tetap sendiri, supaya tahu apa itu arti kesendirian. Biar tidak kaget disaat mati nanti!!
Mayat-mayat pun tidur sendirian tanpa kekhawatiran didalam liang lahat sana.

Lalu untuk apa takut tidur sendirian dibawah selimut kenyamanan?!
Oh iya, aku lupa! kamu itu manusia juga, belum menjadi mayat! Jadi pantas aja selalu khawatir!
Hahahahaha..."

Tidak ada komentar: